Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Salam sejahtera untuk kita semua.

Kami dari Manajemen SMK Plus Pelita Nusantara menyampaikan terima kasih kepada Bapak/Ibu yang telah memberikan kepercayaan kepada kami sebagai institusi pendidikan untuk putra/putri Bapak dan ibu. Selanjutnya karena satu dan lain hal untuk jadwal interview/wawancara yang rencananya dilaksanakan pada tanggal 25 s.d 28 Juni 2018, dijadwalkan ulang sebagai berikut :

1. Calon siswa no. Pendaftar 001 – 130, dilaksanakan pada hari Senin, 4 Juni 2018
2. Calon siswa no. Pendaftar 131 – 260, dilaksanakan pada hari Selasa, 5 Juni 2018
3. Calon siswa no. Pendaftar 261 – 390, dilaksanakan pada hari Rabu, 6 Juni 2018
4. Calon siswa no. Pendaftar 391 – 520, dilaksanakan pada hari Kamis, 7 Juni 2018
5. Calon siswa no. Pendaftar 521 – 650, dilaksanakan pada hari Jum’at, 8 Juni 2018

Wawancara dimulai pukul 08.00 s.d 16.00 WIB

Demikian pemberitahuan ini kami sampaikan agar menjadi maklum, atas perhatian Bapak/Ibu kami sampaikan terimakasih.

Info :
Nawawi, M.Pd : 087887670624
Arsal Huda : 081280370842